Kamis, 15 November 2012

Selamat Tahun Baru Hijriyah 1 Muharram 1434 H

Dari air kita belajar ketenangan...
Dari batu kita belajar ketegaran...
Dari tanah kita belajar kehidupan...
Dari kupu-kupu kita belajar merubah diri...
Dari padi kita belajar rendah hati...
Dari Allah kita belajar kasih sayang yang sempurna...


Melihat keatas ; memperoleh semangat untuk maju...
Melihat kebawah ; bersyukur atas semua yang ada...
Melihat kesamping ; semangat kebersamaan...
Melihat kebelakang ; sebagai pengalaman berharga...
Melihat kedalam ; untuk intropeksi diri...
Melihat kedepan untuk menjadi yang lebih baik...



 “Barangsiapa yang harinya sekarang lebih baik daripada kemarin maka dia termasuk orang yang beruntung. Barangsiapa yang harinya sama dengan kemarin maka dia adalah orang yang merugi. Barangsiapa yang harinya sekarang lebih jelek daripada harinya kemarin maka dia terlaknat.” (Al-Hadist)

Semoga kita semua termasuk orang-orang yang beruntung, sesuai dengan Hadist diatas.
~Selamat Membatik Kehidupan lebih baik lagi ditahun baru ini~

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts